KABUPATEN SIMALUNGUN, Sumatera Utara
Museum Simlaungun terletak di Jalan Jenderal Sudirman, Pematang Siantar Sumatera Utara. Bangunan museum ini diapit oleh Gereja GKPS Sudirman dan Kantor Polres Kota Siantar. Bntuk bangunan sama dengan rumah adat Sumatera Utara (Bolon) yang banyak di temua disekitar pulau Samosir.
Koleksi museum ini terdiri dari peralatan pertanian, peralatan rumah tangga, peralatan perikanan, alat-alat kesenian, dan perhiasan. Nama-nama peralatan yang menjadi koleksi museum ditulis dalam bahasa batak misalnya hudali (cangkul), pinggan pasu (piring untuk raja), hail (kail), dan lain sebagainya. Dari segi ragam koleksi nggak terlalu banyak jenisnya. Sebagian barangnya ya itu-itu aja walaupun disimpan di tempat yang berbeda.
sumber: TEMPO
Kategori | Jumlah |
---|---|
Wisata Alam | 39 |
Wisata Buatan | 26 |
Wisata Budaya | 14 |
Taman Nasional | 3 |