KOTA TANGERANG, Banten
Waterpark ini menawarkan sensasi berenang yang cukup menarik, karena terletak di lantai 5 pada sebuah gedung. Wisatawan tak hanya bisa mencoba berbagai wahana air yang seru, tetapi juga akan disuguhkan dengan pemandangan gedung-gedung bertingkat. Marcopolo Waterpark Serpong ini memiliki beberapa wahana seperti perosotan air hingga air mancur dan juga kolam untuk anak-anak. Selain itu, berbagai ornamen pun ditambahkan, sehingga waterpark ini semakin nampak cantik.
Jam Operasional: Setiap Hari Jam 09.00 – 19.00 WIB
Tiket: Rp. 40.000
Alamat: Jalan Kampung No. 58, Panunggangan Utara, Pinang, Tangerang
Kategori | Jumlah |
---|---|
Wisata Alam | 78 |
Wisata Buatan | 63 |
Wisata Budaya | 46 |
Taman Nasional | 6 |