CURUG RAMBUKASANG

Kawasan Joglosemar

KABUPATEN BREBES, Jawa Tengah

Curug yang satu ini bisa dibilang sangat tersembunyi dan masih sepi pengunjung, karena memang akses menuju lokasi sangat menantang dan cukup sulit, tapi kalau soal keindahan jangan ditanya deh!

Warga Brebes sendiri masih banyak yang belum tahun dengan keberadaan curug yang kece ini. Curug Rambukasang ini memiliki debit air yang cukup deras dan memiliki kolam untuk kamu bisa nyebur.

Disini kamu bakal disuguhkan pemandangan apik yang masih alami plus udaranya juga masih segar sehingga membuat kamu pasti betah berlama-lama disini sambil berendam. Jadi, buat kamu yang mau berlibur smabil basah-basahan, curug ini bisa jadi pilihannya lho!

Lokasi: Desa Ciseureuh, Ketanggungan Selatan, Brebes, Jawa Tengah



Destinasi lain di Kawasan Jawa Tengah


Koordinat: -6.9592, 108.9027
Destinasi di Sekitar

KategoriJumlah
Wisata Alam58
Wisata Buatan31
Wisata Budaya47
Taman Nasional2
  • Share Via

Destinasi di Sekitar


Wisata Alam
Wisata Buatan
Wisata Budaya
Taman Nasional
BESbswy