Makam Syech Atas Angin

Kawasan Joglosemar

KABUPATEN TEGAL, Jawa Tengah

Makam Syech Atas Angin terletak di Desa Pedagangan Kec. Dukuhwaru Kabupaten Tegal.Makam Syech Angin terbuat dari bahan Kayu jati dengan ukuran Komplek Makam di atas sebidang tanah datar seluas 2.000 m persegi dengan kondisi makam Baik, sttus kepemilikan tanah adalah tanah wakaf.

 

Deskripsi Singkat :

Syech atas angin merupakan tokoh penyebar Agama Islam di daerah Pedagangan. Salah seorang pengikut Sunan Gunungjati yang bernama Bagus Kuncung menyiarkan Agama Islam di Tegal dan tinggal di Daerah Balamoa. Atas permintaan Syech Atas Angin, agus Kuncung pindah ke Degan untuk memperkuat barisannya dalam meng-islamkan daerah perdangan dan Lebaksiu. Daerah Lebaksiu mayoritas penduduknya masih menganut Agama Islam-Budha.



Destinasi lain di Kawasan Jawa Tengah


Koordinat: -6.9694, 109.1181
Destinasi di Sekitar

KategoriJumlah
Wisata Alam59
Wisata Buatan30
Wisata Budaya45
Taman Nasional2
  • Share Via

Destinasi di Sekitar


Wisata Alam
Wisata Buatan
Wisata Budaya
Taman Nasional
BESbswy