Air Terjun Tujuh Panggung

Kawasan SUMATERA SELATAN

KABUPATEN EMPAT LAWANG, Sumatera Selatan

Air terjun tujuh panggung terletak di bagian atas Bukit Barisan, 1200 meter di atas permukaan laut. air terjun ini terdiri dari tujuh tingkat dan menyerupai panggung sehingga dinamai tujuh panggung.

Pada tingkat pertama air terjun terdiri dari enam baris aliran air dengan tinggi dua meter dan kedalaman 3-4 meter. Sementara, dari tingkat kedua sampai ketujuh memiliki ketinggian yang berbeda-beda, antara 5-14 meter. Pada tingkat ketujuh terdapat dua sumber air yang mengalir ke dalam kolam dengan ketinggian 10 meter.

Atmosfir natural di sekitar air terjun akan mengesankan bagi wisawatawan yang ingin menikmati keindahan alam.

 

sumber: southsumatratourism.com,



Destinasi lain di Kawasan Sumatera Selatan


Koordinat: -3.7295, 102.9020
Destinasi di Sekitar

KategoriJumlah
Wisata Alam29
Wisata Buatan9
Wisata Budaya7
Taman Nasional2
  • Share Via

BESbswy