KABUPATEN SOLOK SELATAN, Sumatera Barat
Kawasan Saribu Rumah Gadang merupakan destinasi wisata yang wajib Anda kunjungi ketika sudah sampai di Kabupaten Solok Selatan. Dalam satu kawasan itu, Anda akan disuguhi deretan rumah gadang dengan atap-atap meruncing khas Minangkabau.
Ada 130 rumah gadang yang ada di Nagari Koto Baru, dan 10 di antaranya sudah memenuhi syarat untuk menerima tamu yang ingin menginap. Masing-masing homestay rumah gadang sudah diberi nomor urut, misalnya dengan sebutan Homestay 001, Homestay 002, dst.
Kategori | Jumlah |
---|---|
Wisata Alam | 39 |
Wisata Buatan | 13 |
Wisata Budaya | 12 |
Taman Nasional | 0 |